Maqamat dan Wali Menurut Ibn Taimiyah
DOI:
https://doi.org/10.36781/kaca.v8i1.304Abstract
Al-Qur’an merupakan sumber inspirasi tanpa henti, berbagai disiplin keilmuan telah lahir dari padanya, baik ditinjau dari sisi tata letak penempatan, sisi kata atau kalimat yang terpasang lebih jauh lagi dari sisi kandungan yang tertera. Tidak dipungkiri lagi fakta sejarah telah mencatat dari peristiwa arbiter antara dua kubu besar Ali b. Abi Thalib dan Mu’awiyah memunculkan diskusi panjang lebar, memunculkan berbagai faham, aliran atau sekte-sekte yang telah ada dan berkembang. Bahkan ketika ia membicarakan kemukjizatan, kewalian (jika bukan sosok Nabi) serta kedudukan (maqam) dari hamba Allah yang layak menyandang predikat wali Allah swt. Ketika dikembalikan (merujuk) pada al Qur’an al Karim. Salah satu ‘Ulama (cendekiawan) muslim yang mencoba menawarkan konsep maqamat dan kewaliaan tanpa meninggalkan sumber inspirasi pertama adalah Ibn Taimiyah, Ibn Taimiyah adalah seorang pemikir yang hadir setelah pemikiran di dunia Islam mengalami banyak perkembangan. Ia hidup saat dunia Islam mengalami kemunduran. Keadaan tersebut rupanya membentuk Ibn Taimiyah menjadi seorang pemikir yang berusaha menjawab perrmasalahan yang ada. Pemikirannya meliputi berbagai bidang kajian agama, di antaranya aqidah, syari’ah dan tasawuf. Dalam tulisan ini dibahas tentang biografi Ibn Taimiyyah, karya-karyanya, maqamat, dan masalah wali.
Downloads
References
Hilmi, Mushtofa, Ibn Taimiyyah wal Tasawwuf (Iskandariyah: Dar al-Da’wah t.t)
Ilyas, Hamim, Studi Kitab Tafsir, (Yogya, Teras,Cet. Ke 1 2004)
Musa, Muhammad Yusuf, Ibn Taimiyyah (Mesir:Muassasah al-Misriyyah al- 'Amiyah 1962)
Lewis, Hizzi, Sharai' al-Islam fi Manhaj Ibn Taymiyyah, ed. Muhammad Mustafa H{ilmi (Iskandariyah: Dar al-Da'wah, 1999)
Taimiyyah, Ibn. Al-Furqan Bayna Awliya Allah wa Awliya al-Shaitan. (Beirut: Maktab al-Islami, T.Th.) cet.ke – IV
Taymiyyah, Ibn, Kitab al-Iman,(Kairo: Maktabah Usamah al-Islamiyyah, T.Th.)
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Haidar Idris

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
						
							





